Desa Babang

Perayaan

Awal Ramadhan

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
Media Informasi dan Publikasi Desa Babang Kec. Bacan Timur Kab. Halmahera Selatan

Berita Desa

Jurnalis - Babang Desa Babang tempo dulu adalah satu wilayah kesatuan masyarakat yang dimulai dengan nama Dahengora yang diartikan sebagai pintu masuk, sebuah cerita berkumpulnya para kapita yang bermukim di desa ini, sehingga desa ini dirubah namanya lagi menjai desa babang yang artinya pohon bakau yang dipimpin oleh seorang kapita yang bernama Sagar Bahtar dan desa Babang dibagi lagi menjadi dua diantaranya bagian barat dipimpin oleh Kapita Matoro dan bagian timur dipimpin oleh Kapita Molle. Hal ini terbukti adanya situs-situs sejarah yang masih ada sampai sekarang yaitu antara lain ada sebuah batu yang berada di tanjung yang disebut tanjung mariparasi tempat terjadinya peperangan pada saat itu.

   Desa Babang termasuk desa yang berada di wilayah bagian timur Kabupaten Halmahera Selatan. Desa Babang berdiri sekitar tahun 1910 yang dipimpin oleh Mahimo Manila Sagar seorang pria yang berasal dari Galela.

   Sebagian besar tata permukiman desa Babang merupakan peninggalan masa lampau yaitu perpindahan penduduk dimana dari penjuru Galela dan Tobelo. Selain situs-situs sejarah terdapat pula situs-situs budaya yang masih dihormati dan dipelihara masyarakat, yaitu kapal bahtar yang sekarang telah menjadi batu yang berada di tanjung mariparasi.

Kepala desa yang pernah memimpin di desa Babang berturut-turut adalah sebagai berikut :

No

Nama

Jabatan

Masa Jabatan

Keterangan

1

Doom maswara

Mahimo

1897 – 1912

Almarhum

2

Manila Sagar

Mahimo

1912 – 1930

Almarhum

3

Batawe Molle

Mahimo

1930 – 1940

Almarhum

4

Yakuba Suba

Mahimo

1940 – 1950

Almarhum

5

Salim Merek

Mahino

1950 – 1960

Almarhum

6

Minggu Malofo

Mahino

1960 - 1970

Almarhum

7

Said Gulinga

Mahino

1970 - 1980

Almarhum

8

Mohktar Lajima

Kepala Desa

1980 - 2005

Masih Hidup

9

Mohktar Lajima

Kepala Desa

1990 - 2003

Masih Hidup

10

Samsudin Daud

Kepala Desa

2003 - 2008

Masih Hidup

11

Iqbal Wangilobi

Kepala Desa

2008 - 2014

Masih Hidup

12

Ridwan Manila

Karateker

2015 – 2016

Masih Hidup

13

Ahmad Hi. Abu

Kepala Desa

2017 - 2022

Masih hidup

14

Sabtu A Kahar

Kepala Desa

2023

Masih Hidup

Sebagian besar wilayah desa Babang (sekitar 70 %) merupakan perkebunan Cengkeh. Tanaman ini diperkenalkan oleh orang-orang belanda pada masa penjajahan pembukaan perkebunan telah mengurangi areal hutan yang semula didominasi wilayah desa. Pembukaan lahan untuk tanaman pangan yaitu ubi kayu dan jagung serta padi mengurangi luas hutan dan juga mempengaharui terhadap persedian air tanah di desa.

 

Kiriman Komentar

Beri Komentar

Desa

1.330

LAKI-LAKI

LAKI-LAKI1.330penduduk

1.331

PEREMPUAN

PEREMPUAN1.331penduduk

2.661

TOTAL

TOTAL2.661penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Desa untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Desa

Kepala Desa

SABTU A. KAHAR

Sekretaris Desa

SUHEDI GUNAWAN

Kaur Keuangan

SUMIRA RASID

Kaur Perencanaan

RUSLAN HI. M. LARONGA

Kaur Umum

NURMINA USMAN

Kasi Pemerintahan

DHIA HARDIAN SUDIN

Kasi Kesra

YONATHAN KUNANA

Kasi Pelayanan

M. GUNTUR GAZALI

PERKEMBANGAN PENDUDUK

Bulan Ini

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

Bulan Lalu

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

Agenda

Terdahulu

POSYANDU PASIR PUTIH

Tgl : 11 November 2024 09:00:00
Tempat : Dusun Pasir Putih
Koordinator : Alfonsina Corneles

Terdahulu

POSYANDU MANGGA MADU

Tgl : 09 November 2024 09:00:00
Tempat : RT 08
Koordinator : Fitria Hanafi

Terdahulu

POSYANDU DEWI SARTIKA

Tgl : 10 November 2024 09:00:00
Tempat : Gedung Serbaguna
Koordinator : Sarfa Hi Derman

Terdahulu

POSYANDU TABAHASOLE

Tgl : 13 November 2024 09:00:00
Tempat : Dusun Tabahasole
Koordinator : Siti Hawa Cando
Statistik Pengunjung
Hari ini : 270
Kemarin : 415
Total Pengunjung : 90.896
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 18.97.14.83
Browser : Tidak ditemukan
Agenda

Terdahulu

POSYANDU PASIR PUTIH

Tgl : 11 November 2024 09:00:00
Tempat : Dusun Pasir Putih
Koordinator : Alfonsina Corneles

Terdahulu

POSYANDU MANGGA MADU

Tgl : 09 November 2024 09:00:00
Tempat : RT 08
Koordinator : Fitria Hanafi

Terdahulu

POSYANDU DEWI SARTIKA

Tgl : 10 November 2024 09:00:00
Tempat : Gedung Serbaguna
Koordinator : Sarfa Hi Derman

Terdahulu

POSYANDU TABAHASOLE

Tgl : 13 November 2024 09:00:00
Tempat : Dusun Tabahasole
Koordinator : Siti Hawa Cando
Statistik Pengunjung
Hari ini : 270
Kemarin : 415
Total Pengunjung : 90.896
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 18.97.14.83
Browser : Tidak ditemukan

Transparansi Anggaran

APBDesa 2024 Pelaksanaan

Pendapatan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 677.579.294,62Rp. 1.459.094.344,89

46.44%

Belanja Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 780.179.294,62Rp. 1.459.094.344,00

53.47%

APBDesa 2024 Pendapatan

Dana Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 403.408.000,00Rp. 830.421.000,00

48.58%

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

Realisasi | Anggaran

Rp. 0,00Rp. 63.385.244,89

0%

Alokasi Dana Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 274.171.294,62Rp. 565.288.100,00

48.5%

APBDesa 2024 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 276.962.294,62Rp. 603.784.900,00

45.87%

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 110.648.000,00Rp. 244.500.000,00

45.25%

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 44.369.000,00Rp. 163.300.000,00

27.17%

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 143.000.000,00Rp. 242.309.444,00

59.02%

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 205.200.000,00Rp. 205.200.000,00

100%
Pemerintah Desa

SABTU A. KAHAR

Kepala Desa

SUHEDI GUNAWAN

Sekretaris Desa

SUMIRA RASID

Kaur Keuangan

RUSLAN HI. M. LARONGA

Kaur Perencanaan

NURMINA USMAN

Kaur Umum

DHIA HARDIAN SUDIN

Kasi Pemerintahan

YONATHAN KUNANA

Kasi Kesra

M. GUNTUR GAZALI

Kasi Pelayanan